Bahan:
2 lembar roti tawar putih
10 buah crackers bentuk segi empat
Olesan:
50 gr mentega
50 gr mayones
1 sdt mustard
¼ sdt lada
¼ sdt gula
¼ sdt garam
Pelengkap:
4 butir telur puyuh, potong jadi 3 bagian
3 lembar keju lembaran, potong bentuk bintang
2 bh acar timun, iris tipis
10 bh udang rebus kecil
Tomat
Cara memuat:
- Potong roti tawar dengan bentuk kecil sesuai selera. Siapkan crackers.
- Olesan: campur semua bahan olesan hingga rata. Olesi masing-masing permukaan roti tawar/ crackers dengan bahan olesan. Hias atasnya dengan bahan pelengkap.
Untuk 6 orang
Tidak ada komentar:
Posting Komentar